Rabu, 22 April 2015

Bantuan Siswa Miskin

SDN DEMANGAN 3 BAGIKAN BANTUAN SISWA MISKIN



















Dalam rangka mendukung program wajib belajar. Pemerintah telah mengeluarkan bantuan kepada siswa yang kurang mampu. bantuan ini digunakan untuk pembelian alat tulis siswa yang bersangkutan sehingga mereka dapat mengikuti kegiatan belajar dengan nyaman. Bantuan diberikan kepada wali murid yang diundang oleh sekolah.






PROGRAM PELATIHAN PRAMUKA KEMBALI MENGGELIAT

SDN Demangan 3 mulai bulan Maret 2015 memprogramkan jadwal latihan pramuka di hari Sabtu siang. kegiatan ini dialihkan dari semula hari Minggu ke hari Sabtu siang. hal yang menjadi permasalahan ktika latihan di hari Minggu adalah banyaknya siswa yang tidak datang sehingga setiap hari Senin saat upacara selalu ada siswa yang dipanggil tentang alasan ketidakhadiran ketika latihan pramuka. setelah uji coba 2 bulan ternyata siswa sangat antusias mengikuti kegiatan pramuka.
SDN DEMANGAN 3 BANGUN MUSHOLLA, KANTIN DAN PERBAIKI KM SISWA

kondisi lahan sekolah yang sempit tidak menyurutkan niat sekolah untuk membangun beberapa hal. program yang telah lama direncarakan antara lain:

1. Pembuatan gapura sekolah ( sudah ada ) meski masih jauh dari baik


2. Memiliki Ruang UKS ( proses pembangunan)
3. Memiliki Musholla ( proses pembangunan)
4. Memiliki KM siswa yang bersih ( masih proses perbaikan.
5. Perindangan sekolah masih baru penanaman 4 pohon Tanjung

SDN Demangan 3 Raih Juara IV Siswa Teladan

Pada saat perhelatan lomba Mapel yang diselenggarakan tanggal 3 Maret 2015, SDN Demangan 3 Bangkalan kembali meraih kejuaraan. Yahun lalu menjadi juara di Senam Ceria Anak 2010. dan saat ini meraih juara siswa berprestasi/ siswa teladan putri atas nama R. Jasmine.